02 December 2011

THIS IS PROBLEM, BUT FINE SOLUTION

# WANITA BERBAJU BIRU DI RUANGAN SEMINAR ITU

Sekitar dua tahun lalu aku membuka cerita itu di halaman ini, maka ketika aku telah menutup seharusnya aku juga akan menutup cerita itu dihalaman ini. Cerita mengenai gadis berbaju biru di ruangan seminar itu mungkin telah habis, namun kenanganya tak akan habis.

# KETIKA KITA BERBUAT SEOLAH OLAH MELAKUKANYA UNTUK YANG TERAKHIR KALINYA PASTI KITA AKAKN MELAKUKAN YANG TERBAIK, DAN JIKA TELAH MELAKUKAN YANG TERBAIK MAKA TIDAK AKAN ADA PENYESALAN.

# SENIN KELABU, PEMUDA MALANG DI PERSIMPANGAN
Sore itu langit jogja agak mendung, nampak seorang lelaki paruh baya mengendarai sepeda motor dengan kecepatan rendah dan penuh kegalauan. Dari balik helm nya terlihat kilauan mata yang tengah berkaca-kaca dengan sesekali menetes cairan bening dari kedua bola matanya. Meski tak kuasa melajukan kendaraananya namun pria itu tetap berusaha tegar ditengah jalan meski sesekali kemacetan menghentikan laju motornya. Sepertinya pemuda itu tengah dihadapkan dengan masa depan nya, masa depan dimana pemuda itu mendapati kenyataan bahwa dirinya tak lagi bisa menjaga hubungan dengan pasanganya. Terlihat cengeng memamang ketika seorang laki-laki berbicara hubungan justru mengorbankan sebagian besar pikiranya bahkan airmatanya kala itu. Tetapi itulah yang terjadi pemuda itu telah kehilangan harapan terhadap pasanganya. Alasanya cuma satu: karena mereka sudah tak lagi memandang dunia dengan kacamata yang sama. Alasan yang masih cukup klise ketika banyak waktu yang telah mereka luangkan untuk bersama. Pada pemuda itu aku cuma bisa berpesan: Lakukan apa yang kamu yakini benar, dan pesan buat pasangan hidupnya: Selamat menempuh hidup baru, semoga kamu (dan aku) bahagia.

# BESOK AKU AKAN MENGENAKAN BAJU BATIK  PILIHAN IBU YANG TAK PERNAH DIPAKAINYA SAMPAI SEKARANG


0 komentar:

Post a Comment